home

Selasa, 22 Maret 2011

LG T315


Ponsel keluaran terbaru dari LG yakni  LG T315 yang merupakan ponsel layar sentuh dan dilengkapi dengan fitur-fitur yang menarik dan yang menjadi andalan adalah aplikasi sosial integrasi. Memiliki konektifitas Wi-Fi sehingga memungkinkan untuk online dengan pulsa yang terbatas.
Menghadirkan pula fitur multimedia yang cukup komplit sehingga ponsel ini diharapkan bisa menggebrak dipasaran. Secara desain ponsel ini mirip seperti T310, yang diubah hanya pada tombol akses ponsel yang berada pada bagian muka sehingga terkesan datar. Ponsel ini rencananya akan diluncurkan pada akhir maret atau awal april ada dipasaran indonesia.
Spesifikasi LG T315 :
  • Desain : type Candybar
  • Layar : TFT Touchscreen, 256K colours, ukuran 240 x 400 pixels, 2,8 inci
  • Kamera : CMOS, 2MP, Resolusi 1600 x 1200 pixels, QVGA@15fps (video)
  • Konektifitas : EDGE, GPRS, Bluetooth, microUSB v2.0 , Wi-Fi 802.11 b/g
  • Fitur : Browser ; WAP 2.0/xHTML, HTML, Messaging ; SMS, MMS, Email, HTML, Radio ; FM Radio, FM Recording, Games, Java ; MIDP 2.1, SNS integrasi, MP3/eAAC+/WAV player, MP4/H.263 player, Organizer, Predictive teks input, Voice memo.
  • Ukuran : 123 x 63,2 x 10,9 mm
  • Ringtone : Polyphonic
  • Baterai : Li-Ion 900 mAh
  • Warna : Hitam                                                                                                                                          

Jumat, 18 Maret 2011

Appel iPad 2

Tablet PC yang sudah lama ditunggu-tunggu dan digandrungi ini akhirnya telah muncul juga. Kehadiran dari Apple Ipad 2 ini memang terus menerus melejit yang memang khusus diperuntukkan bagi penggila ponsel Apple ini. Memang produk Apple ini merupakan penyempurnaan dari Apple sebelumnya.
Secara desain Apple Ipad 2 ini memang lebih tipis dibandingkan dengan Apple sebelumnya yaitu sekitar 33% dan beratnya 15% lebih ringan. Bukan hanya itu saja, masih ada keunggulan lain yang ditawarkan pada ponsel ini penasaran ?? Mari kita lihat spesifikasi yang ada didalamnya :
Type : Ipad 2
Sistem Operasi : iOS 4
CPU : 900 MHz dual-core ARM Cortex-A9 proccesor, PowerVR
          SGX543 MP 2 GPU, Apple A5 chipset
Warna : Hitam, Putih
Ukuran : 241,2 x 185,7 x 8,8mm, berat 601gr
Layar : LED-backlit IPS TFT, kapasitif Touchscreen, 16juta warna. berukuran 9,7 inci
Kamera : 0,7MP, 960 x 720 pixels, depan dan belakang
Konektifitas : Wi-Fi (802.11 a/b/g/n), Bluetooth 2.1 + teknologi EDR
Memori : Internal 16/32/64 GB, 512 MB RAM
Baterai : Li-Po 6930 mAh (25 Wh), stand by 720 jam, talk time 10 jam
Harga : kurang dari 5 jutaan

Selasa, 15 Maret 2011

BlackBerry PlayBook LTE


Salah satu ponsel yang berbasis LTE ( Long Term Evolution ) yaitu BlackBerry PlayBook merupakan keluaran terbaru dari perusahaan BB ini. Ponsel ini memilki desain yang mantap sehingga pas saat ada digengaman. Spesifikasi dari ponsel ini adalah gatget yang berbasis komputer sehingga mempunyai bentuk yang simpel.
Kita intip sejenak yuk mengenai spesifikasi yang ada pada BlackBerry PlayBook LTE ini :
  • Layar : TFT touchscreen, 16 juta warna, resolusi 600x1024, 7 inci
  • Kamera : 5 MP, autofocus, 4x digital zoom, mendukung rekaman video HD 1080p
  • Memory : 16/32/64GB, 1 GB RAM, memory card T-Flash/MicroSDHC 
  • Koneksi : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, microUSB, microHDMI, Bluetooth 2.1 A2DP + EDR, charging contacts
  • Ukuran : 194 x 130 x 10mm, berat 400g
  • Aplikasi : Adobe Mobile AIR, Adobe Reader, Flash Player 10.1, OpenGL, Java, POSIX
  • Games : ada + downloadable
  • Warna : Hitam
  • Sistem Operasi : Blackberry OS Tablet
  • CPU : 1.0 GHz dual-core processor
  • Mobile TV : TV out, HDMI
  • Baterai : Li-Po 5300 mAh
Rencananya smartphone ini akan dipasarkan 10 april 2011. Dan mengenai harga yang ditawarkan berkisar antara 9-12 juta. 



Minggu, 06 Maret 2011

Simungil dari HP Veer



Sepintas kalau dilihat memang smartphone ini mempunyai bentuk yang mini hanya seukuran dengan kartu kredit. Tapi jangan salah meskipun mempunyai bentuk yang mungil ponsel ini mempunyai fasilitas yang cukup lengkap. Mulai dari sistem operasi webOS 2.2, CPU menggunakan Snapdragon 7230 800MHz, tampak display bagian depannya seperti layar yang tidak berbingkai 2.57 inci yang beresolusi 320 x 400 piksel. 

HP Veer ini merupakan jenis ponsel slide terdapat Qwerty keyboard sehingga memudahkan anda untuk melakukan sms atau telepon. Berikut spesifikasi lain yang ada pada ponsel GSM ini antara lain :
  • Kamera : 5MP, 259 x 1944 pixels, berteknologi EDoF.
  • Ukuran : 84 x 54.5 x 15.1 mm, dengan berat 103 gr
  • Memory : internal 8GB, 6.5GB user available
  • Konektifitas : GPRS, EDGE, 3G HSDPA 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps, Wi-Fi 802.11 b/g/n, Bluetooth, microUSB v2.0
  • Fitur : Browser WAP 2.0 / HTML, GPS dengan A-GPS support, SMS, MMS, Email, Push Email, IM, Games, Java MIDP 2.1, MP3/WAV/eAAC + player, MP4/H.264/h.263 + player,document viewer, Adobe Flash 10.1 support, predictive text input, organizer, voice memo/dial
  • Warna : Hitam
  • Baterai : Li-Ion 910 mAh, stand-by 300h, talk time 5h
Ponsel ini kabarnya akan hadir tidak lama lagi yaitu pada kuartal ke3 2011 ini. Mengenai harga yang ditawarkan masih belum ada kepastian tetapi yang jelas dipatok dengan harga dibawah 5 juta.